SS16 Partisi Standard Proteksi Sinar X

Partisi Standard Proteksi Sinar X

Introduction

Sistem partisi ini dirancang untuk memenuhi kebutuhan proteksi terhadap Sinar-X.

Sangat cocok untuk aplikasi di area:

  • Rumah Sakit
  • Ruang Radiologi
  • Klinik Dokter Gigi
  • Ruang lainnya yang memerlukan perlindungan dari radiasi Sinar-X

 

Material pendukung:

  • Frame: JayaBMS Wall Track, JayaBMS C Stud
  • Lining: 1 layer Jayaboard Sheetrock 12mm (2 sisi) + minimal ketebalan 1mm untuk lead sheet / timah hitam (1 sisi)
  • Jointing: JayaCompound sebagai rekomendasi Jayaboard

Gunakan Fitur Hitung Material untuk membantu penyusunan RAB

Spesifikasi:

  • Fire Rating: Up to FRL -/30/30
  • Weight: 23 Kg/m2
  • Grade (BS 5234): Medium Duty

 

Catatan:

  • Kebutuhan material diatas dihitung berdasarkan pada ruangan dengan bentuk segi empat (3 x 33.33m). Ruangan dengan bentuk bervariasi harus dipertimbangkan lebih lanjut.
  • Jarak Rangka Vertikal (Stud) maksimal 600mm.
  • Kebutuhan material diatas harus dikonfirmasi ulang oleh pihak Kontraktor/Aplikator dalam rangka pemesanan material.
  • Tidak termasuk material buangan (waste)

Information provided are for reference purpose only and due care has been taken to ensure accuracy at time of publication. Products, specifications and requirements may vary according to geographical locations and applications. As each project is unique, please contact your local Jayaboard representative for further assessment.